Berita Terkini

SOSIALISASI KPU JEMBER PADA PEMUDA BAGON

Jember, - Sosialisasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jember pada Pemuda Desa Bagon Kecamatan Puger, Kamis (23/12/21)

Kegaiatan Sosialisasi tersebut dilakukan dalam rangka program kerja KPU Jember Pendidikan Pemilih Pada Daerah Tingkat Partisipasi Terenda, Daerah Potensi Pelanggaran Pemilu, Daerah Rawan Konflik dan Bencana yang dilakukan secara rutin

pada kesempatan ini Komisioner KPU Jember Andi Wasis mengajak para pemuda untuk aktif dalam kegiatan Pemilu/Pemilihan

"saya berharap pada pemuda khususnya di desa bagon ini selalu aktif pada pemilihan/pemilu, bukan hanya pada saat coblosan saja datang ke TPS, namun selain Nyoblos pemuda harus bisa mengikuti semua tahapan-tahapan,"ajaknya. (tekmas)

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 634 kali